Penggunaan Media Pop Up Pada Mata Pelajaran IPS Kelas IV SDS Al-Washliyah Bromo

Silalahi, Santi Juliana (2021) Penggunaan Media Pop Up Pada Mata Pelajaran IPS Kelas IV SDS Al-Washliyah Bromo. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
COVER (2).pdf

Download (419kB)
[img] Text
BAB I (3).pdf

Download (115kB)
[img] Text
BAB II (4).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (486kB)
[img] Text
BAB III (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (245kB)
[img] Text
BAB IV (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (417kB)
[img] Text
BAB V (1).pdf

Download (132kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf

Download (657kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Penggunaan media pop up pada pembelajaran IPS kelas IV di SDS Al-Washliyah Bromo, (2) Faktor pendukung dan faktor penghambat dalam penggunaan media pop up pada pembelajaran IPS kelas IV di SDS Al-Washliyah Bromo, (3) Proses pembelajaran IPS dalam penggunaan media pop up pada pembelajaran IPS kelas IV di SDS AlWashliyah Bromo Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Subjek penelitian ini adalah guru IPS kelas IV SDS Al-Washliyah Bromo. Dalam proses pengumpulan data peneliti menggunakan tiga metode pengumpulan data yaitu, observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dari hasil penelitian dapat diambil kesimpulan bahwa: (1) Penggunaan media pop up dapat meningkatkan motivasi belajar siswa pada pembelajaran IPS kelas IV SDS Al-Washliyah Bromo. (2) Faktor pendukung penggunaan media yang efektif dalam pembelajaran IPS, dapat dibawa kemana-mana dan memberikan motivasi dalam belajar. Faktor penghambatnya yakni, media yang rentan rusak dan pembuatan media yang cukup lama. (3) Media pop up ini sangat membantu guru dalam pembelajaran IPS, hal ini terlihat siswa lebih mudah memahami materi IPS dengan melihat ilustras-ilustrasi yang ada dalam materi. dengan media ini siswa terbantu seakan-akan mereka berada dalam ilustrasi tersebut. dan guru dapat membuat suasana kelas menjadi kondusif.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Media Pop Up, Pembelajaran IPS
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education
700 The arts > 705 Serial publications
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Mr Muhammad Aditya
Date Deposited: 28 Feb 2023 09:24
Last Modified: 28 Feb 2023 09:24
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/17878

Actions (login required)

View Item View Item