Pengaruh model discovery learning terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran IPS di kelas VII MTS PAB 2 Sampali

Hasibuan, Sofiah (2023) Pengaruh model discovery learning terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran IPS di kelas VII MTS PAB 2 Sampali. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.

[img] Text
Cover.pdf

Download (522kB)
[img] Text
Bab_I.pdf

Download (333kB)
[img] Text
Bab_II.pdf

Download (533kB)
[img] Text
Bab_III.pdf

Download (406kB)
[img] Text
BAB_IV_1.pdf

Download (217kB)
[img] Text
BAB_V_1.pdf

Download (285kB)
[img] Text
Daftar_Pustaka_dan_Lampiran_compressed.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian yang telah dilakukan berjudul “pengaruh model discovery learning terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran IPS dikelas VII MTS PAB 2 Samapali. Yang beralamat di jl. Pasar Hitam no 69 Sampali, Desa Sampali, kec. Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh yang signifikan model discovery learning terhadapap hasil belajar siswa pada pembelajaran IPS dikelas VII MTS PAB 2 Sampali. Metode penelitian ini adalah pendekatan eksperimen semua dengan menggunakan teknik pengumpulan data berupa teknik tes dan non tes. Data dianalisis dengan Uji Normalitas, Uji Homegenitas dan Uji Hipotesis. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah bahwa thitung sebesar 6,09 dan ttabel sebesar 1,90 pada taraf signifikan 95% atau α = 0,05. Karena thitung > ttabel (6,09 > 1,90), maka hipotesis alternatif penelitian (Ha) diterima yang berarti hipotesis terjawab. Maka Pengaruh Model Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran IPS Di Kelas VII MTs VII PAB 2 Sampali.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Model Discovery learning, Hasil Belajar IPS.
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan IPS > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Mrs. Misdar Piliang
Date Deposited: 04 Aug 2023 02:21
Last Modified: 04 Aug 2023 02:21
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/20153

Actions (login required)

View Item View Item