Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Nasabah Memilih Pembiayaan Ijarah Muntahiyah Bittamlik Pada Bank Syariah Indonesia KCP Blangkejeren

Desky, Melisa (2022) Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Nasabah Memilih Pembiayaan Ijarah Muntahiyah Bittamlik Pada Bank Syariah Indonesia KCP Blangkejeren. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
cover melisa desky.pdf

Download (1MB)
[img] Text
bab 1 melisa desky.pdf

Download (1MB)
[img] Text
bab 2 melisa desky.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
bab 3 melisa desky.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
bab 4 melisa desky.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
bab 5 melisa desky.pdf

Download (990kB)
[img] Text
daftar pustaka dan lampiran melisa desky.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengetahuan, promosi dan margin terhadap keputusan nasabah memilih pembiayaan Ijarah Muntahiya Bit Tamlik (IMBT) di di Bank Syariah Indonesia Kcp Blangkejeren.Metodologi penelitian yang digunakan adalah kuantitatif deskriptif yaitu pendekatan yang menekankan pada pengujian teori atau hipotesis melalui pengukuran variabel- variabel penelitian dalam angka dan melakukan analisis data. Penelitian ini dilakukan pada PT. Bank Syariah Indonesia Kcp Blangkejeren Jalan Kutacane-Blangkejeren No 03, Desa Penampaan Uken Kec Blankkejeren 24653 Kab Gayo Lues Aceh-Indonesia. Waktu penelitian dilakukan dari bulan Juli 2021 sampai dengan Deseember 2021. Dengan sampel yang digunakan berasal dari sebanyak 32 nasabah yang merupakan nasabah yang menggunkan akad Ijarah muntahiyyah bittamlik di Bank Syariah Indonesia Kcp Blangkejeren. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh hasil bahwa pengetahuan berpengaruh terhadap keputusan nasabah memilih pembiayaan Ijarah Muntahiya Bit Tamlik (IMBT) dengan t hitung > t tabel atau 2,062 > 2,048. Promosi berpengaruh terhadap keputusan nasabah memilih pembiayaan Ijarah Muntahiya Bit Tamlik (IMBT) dengan t hitung > t tabel atau 4,697 > 2,048. Margin/keuntungan berpengaruh terhadap keputusan nasabah memilih pembiayaan Ijarah Muntahiya Bit Tamlik (IMBT) dengan t hitung > t tabel atau 4,600 > 2,048. Dan secara bersama- sama terdapat pengetahuan, promosi dan margin/keuntungan secara simultan berpengaruh terhadap keputusan nasabah memilih pembiayaan Ijarah Muntahiya Bit Tamlik (IMBT) di Bank Syariah Indonesia Kcp Blangkejeren dengan -hitung > F- tabel atau 65,005 > 2,960. Dan nilai determinasi sangat kuat yaitu 81,9% variabel terikat dapat dipengaruhi oleh variabel bebas, sementara 18,1% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Subjects: 2X4 FIQH > 2X4.2 Muamalah > 2X4.27 Bank
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah S1 > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 07 Jul 2023 09:56
Last Modified: 07 Jul 2023 09:56
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/19844

Actions (login required)

View Item View Item