Pengaruh Motivasi Belanja Hedonis, Uang Saku dan Promo Diskon Terhadap Pembelian Impulsif Mahasiswa Jurusan Manajemen Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Pada Aplikasi Shopee

Nabila, Vania Sally (2023) Pengaruh Motivasi Belanja Hedonis, Uang Saku dan Promo Diskon Terhadap Pembelian Impulsif Mahasiswa Jurusan Manajemen Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Pada Aplikasi Shopee. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.

[img] Text
COVER SKRIPSI.pdf

Download (953kB)
[img] Text
BAB I SKRIPSI.pdf

Download (640kB)
[img] Text
BAB II SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (619kB)
[img] Text
BAB III SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (443kB)
[img] Text
BAB IV SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (690kB)
[img] Text
BAB V SKRIPSI.pdf

Download (327kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi belanja hedonis, uang saku dan promo diskon terhadap pembelian impulsif mahasiswa jurusan manajemen Universitas Islam Negeri Sumatera Utara pada aplikasi Shopee. Penelitian ini dilakukan pada seluruh mahasiswa aktif manajemen Universitas Islam Negeri Sumatera Utara dengan jumlah populasi 844 mahasiswa dan sampel 89 mahasiswa. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan pendekatan probability sampling dengan menggunakan random sampling yaitu pengambilan sampel secara acak. Penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda dan uji hipotesis. Hasil penelitian membuktikan bahwa motivasi belanja hedonis, uang saku dan promo diskon berpengaruh positif dan signifikan terhadap pembelian impulsif mahasiswa jurusan manajemen Universitas Islam Negeri Sumatera Utara pada aplikasi Shopee.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Motivasi Belanja Hedonis, Pembelian Impulsif, Promo Diskon, Uang Saku
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management
Pengguna yang mendeposit: Mrs. Misdar Piliang
Date Deposited: 22 Jun 2023 04:31
Last Modified: 22 Jun 2023 04:31
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/19664

Actions (login required)

View Item View Item