Pengembangan Alat Permainan Edukatif Botol Musik Warna Untuk Meningkatkan Kecerdasan Musikal Anak Usia 5-6 Tahun Di Tk Zahra Islamic School

Halimah, Halimah (2022) Pengembangan Alat Permainan Edukatif Botol Musik Warna Untuk Meningkatkan Kecerdasan Musikal Anak Usia 5-6 Tahun Di Tk Zahra Islamic School. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
COVER.pdf

Download (491kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (261kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (387kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (212kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (501kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (114kB)
[img] Text
DAPUS.pdf

Download (2MB)

Abstract

Proses belajar mengajar kurang menarik, sarana dan prasarana pembelajaran kurang memadai, metode belajar mengajar masih konvensional hanya menggunakan tepuk tangan bersama-sama, dan minimnya pengetahuan guru dalam mengembangkan alat peraga edukatif sehingga tidak terdapat alat perga edukatif di sekolah. Penelitian pengembangan ini bertujuan: (1) Mengembangankan alat permainan edukatif Botol musik warna pada anak usia 5-6 tahun, (2) Meningkatkan kecerdasaan musikal anak melalui alat permainan edukatif Botol musik warna pada anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini dilaksanakan di TK Zahra Islamic School pada tahun ajaran 2022/2023. Penelitian ini dilakukan dengan 4 tahap, yaitu: tahap pendefinisian (Define), tahap Perancangan (Design), tahap pengembangan (Development), dan tahap Penyebaran (Dessiminate). Hasil penelitian ini mendapat skor persentase penilaian oleh ahli media mendapat skor persentasi kelayakan 87.5%, penilaian oleh ahli materi skor persentasi kelayakan 91.6%. Maka dapat disimpulkan bahwa media permainan botol music warna ini dinyatakan “sangat layak”

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pengembangan, Permainan Botol Musik, Kecerdasan Musikal
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD) > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Mr Muhammad Aditya
Date Deposited: 06 Jan 2023 03:14
Last Modified: 06 Jan 2023 03:14
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/16866

Actions (login required)

View Item View Item