Prodi Hukum Keluarga

Fakultas Syariah dan Hukum

Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Tidak mungkin memisahkan sejarah berdirinya UIN Sumatera Utara Medan dengan lahirnya Fakultas Syari’ah dan Hukum. Justru keberadaan Fakultas Syari’ah dan Hukum menjadi penting untuk mendukung proses lahirnya UIN Sumatera Utara. Secara sederhana ada dua alasan yang mendasari lahirnya Fakultas ini. Pertama, tidak adanya lembaga pendidikan tinggi Islam yang mengasuh pendidikan tinggi hukum Islam atau syari’ah. Pada hal kebutuhan terhadap sarjana-sarjana Syari’ah dan hukum Islam semakin mendesak. Tidak saja dalam rangka mengisi pos-pos atau jabatan yang bertautan dengan hukum keluarga Islam namun lebih umum lagi dalam rangka memasok sumber daya manusia di lingkungan peradilan agama dan kementerian agama. Kedua, banyaknya lulusan madrasah yang membutuhkan saluran pendidikan lanjutan. Setidaknyamore...

Profile Picture

Tambahan Terakhir (Latest Additions)

  1. UNSPECIFIED (2018) UNSPECIFIED Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Meddan.
  2. Sahrul, Sahrul (2013) EKSISTENSI KESAKSIAN SEORANG SAKSI MENURUT IBNU QOYYIM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM. Skripsi thesis, UIN Sumatera Utara Medan.
  3. LILY SURYANI, HASIBUAN (2019) PENUNDAAN PENDISTRIBUSIAN HARTA WARISAN DALAM ADAT MANDAILING NATAL DITINJAU DARI KOMPILASI HUKUM ISLAM( STUDI KASUS DESA PASTAP JULU KECAMATAN TAMBANGAN KABUPATEN MANDAILING NATAL). Skripsi thesis, UIN Sumatera Utara Medan.
  4. AHMAD EFENDI HARAHAP, AHMAD EFENDI (2013) PANDANGAN MASYARAKAT TENTANG ISBAT WAKAF TERHADAP TANAH WAKAFYANG BELUM BERSERTIFIKAT MENURUT UNDANG-UNDANG NO.41 TAHUN 2004 (StudiKasusPadaKecamatanPanai Tengah KabupatenLabuhanBatu). Skripsi thesis, UIN Sumatera Utara Medan.
  5. RIZKI, ADITIA (2013) PENDISTRIBUSIAN ZAKAT FITRAH OLEH UNIT PENGUMPULAN ZAKAT FITRAH DI KELURAHAN MARENDAL I PASAR 3 KECAMATAN PATUMBAK ( Analisis Undang-undang No. 23 Tahun 2011 Pasal 26 Tentang Pendistribusian Zakat). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.
  6. RITONGA, ARDI SIDDIK (2013) PERJANJIAN PERKAWINAN DALAM PASAL 29 UNDANG- UNDANG No. 1 TAHUN 1974 dan PASAL 45- 52 KOMPILASI HUKUM ISLAM (Studi Terhadap Perjanjian Perkawinan Desa Nahula Jae Kecamatan Dolok Sigompulan Kabupaten Paluta). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.
  7. Munandar, Aris (2012) PELAKSANAAN MANDI MAYIT YANG KELUAR NAJISNYA DI KELURAHAN GEDUNG JOHOR KECAMATAN MEDAN JOHOR KOTA MEDAN (ANALISIS PENDAPAT IMAM IBN QUDAMAH). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.
  8. MARPAUNG, ASWAR EFENDI (2013) PANDANGAN MAJELIS ULAMA INDONESIA KECAMATAN BILAH HULU TENTANG HUKUM MELAKSANAKAN SHOLAT JUM’AT YANG BERSAMAAN DENGAN HARI ‘ID (Studi Kasus Di Desa N4 Pancasila Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhanbatu). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.
  9. SARI, DESY ARMAYA (2013) PANDANGAN MASYARAKAT KELURAHAN BESAR KECAMATAN MEDAN LABUHAN TERHADAP KEWENANGAN AYAH BIOLOGIS MENJADI WALI NIKAH TERHADAP ANAK LUAR NIKAH DITINJAU DARI KHI. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.
  10. SARI, DEWI KARTIKA (2013) PRAKTEK PERWALIAN TERHADAP ANAK ASUH MENURUT KOMPILASI HUKUM ISLAM (KHI) (Studi di Panti Asuhan Al-Washliyah). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.

Most Viewed Items (Item yang banyak dilihat)

No views