Perbedaan Model Pembelajaran CORE (Connecting, Organizing, Reflecting, Extending) Dan CRH (Course Review Horay) Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Dan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa

Lestari, Enti Ayu (2022) Perbedaan Model Pembelajaran CORE (Connecting, Organizing, Reflecting, Extending) Dan CRH (Course Review Horay) Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Dan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
Cover Enti Ayu Lestari.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bab I Enti Ayu Lestari.pdf

Download (510kB)
[img] Text
Bab II Enti Ayu Lestari.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
Bab III Enti Ayu Lestari.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (856kB) | Request a copy
[img] Text
Bab IV Enti Ayu Lestari.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
Bab V Enti Ayu Lestari.pdf

Download (258kB)
[img] Text
Daftar Pustaka Enti Ayu Lestari.pdf

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbedaan model pembelajaran CORE (Connecting, Organizing, Reflecting, Extending) dan CRH (Course Review Horay) terhadap kemampuan pemahaman konsep kemampuan komunikasi matematis pada materi baris dan deret. Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian eksperimen dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian yaitu kelas XI MIA-1 dan XI MIA-2. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu tes berbentuk essay. Analisis data pada penelitian ini yaitu menggunakan analisis ANAVA. Hasil pada penelitian ini yaitu: 1) Kemampuan pemahaman konsep matematis siswa yang diajar dengan model connecting, organizing, reflecting, extending lebih baik daripada model course review horay; 2) Kemampuan komunikasi matematis siswa yang diajar dengan model connecting, organizing, reflecting, extending lebih baik daripada model course review horay; 3) Kemampuan komunikasi lebih baik dari kemampuan pemahaman konsep matematis siswa yang diajar dengan model connecting, organizing, reflecting, extending; 4) Kemampuan pemahaman konsep lebih baik dari kemampuan komunikasi matematis siswa yang diajar dengan Model course review horay.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Matematika > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 30 Nov 2022 04:15
Last Modified: 30 Nov 2022 04:15
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/16405

Actions (login required)

View Item View Item