Faktor Yang Berhubungan Dengan Partisipasi Lansia Mengikuti Program Posyandu Lansia Di Puskesmas Cikampak

Ningsih, Uci Yulan (2024) Faktor Yang Berhubungan Dengan Partisipasi Lansia Mengikuti Program Posyandu Lansia Di Puskesmas Cikampak. Skripsi thesis, UIN Sumatera Utara Medan.

[img] Text
Cover (5).pdf

Download (854kB)
[img] Text
BAB_I (3).pdf

Download (275kB)
[img] Text
BAB_2 (1).pdf

Download (712kB)
[img] Text
BAB_III (2).pdf

Download (361kB)
[img] Text
BAB_IV (2).pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB_V (2).pdf

Download (26kB)
[img] Text
DAFTAR_PUSTAKA (4).pdf

Download (1MB)

Abstract

Rendahnya partisipasi lansia ke posyandu lansia di upt puskesmas cikampak hanya mencapai 25% dan masih dibawah target pemerintah yaitu 100%. Rendhanya kunjungan partisipasi ini disebebkan karena kurangnya minat dan ketidaktahuan lansia tentang adanya posyandu lansia. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengatahui factor yang berhubungan dengan partisipasi lansia mengikuti posyandu lansia di Puskesmas Cikampak. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel adalah stratified random sampling dengan melibatkan sebanyak 121 responden. Data penelitian diperoleh dari kuesioner meliputi umur, pendidikan, pekerjaan, pengetahuan, jarak rumah ke posyandu, dukungan keluarga, dukungan tenaga kesehatan dan kebutuhan akan pelayanan kesehatan. Hasil penelitian menemukan variabel yang berhubungan dnegan partisipasi lansia mengikuti posyandu lansia adalah umur (p=0,027), pendidikan (p=0,000), pekerjaan (p=0,002), pengetahuan (p=0,002), jarak rumah ke posyandu (p=0,005), dukungan keluarga (p=0,012), dan kebutuhan akan pelayanan kesehatan (p=0,000). Sedangkan dukungan tenaga kesehatan (0,302) tidak memiliki hubungan sinifikan dengan partisipasi lansia mengikuti posyandu lansia. Penelitain ini menyarankan agar petugas puskesmas meningkatkan pengetahuan dan menambah jumlah posyandu lansia di wilayah kerja puskesmas sehingga lansia rutin berpartisipasi mengikuti posyandu lansia.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 610 Medical sciences Medicine
Divisions: Fakultas Kesehatan Masyarakat > Kesehatan Masyarakat > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Mrs Siti Masitah
Date Deposited: 14 Jan 2025 08:38
Last Modified: 14 Jan 2025 08:38
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/23234

Actions (login required)

View Item View Item