Fitri, Zaime (2022) Hubungan Pola Makan Terhadap Kejadian Hipertensi Pada Masyarakat Pesisir Di Desa Negeri Lama Kabupaten Labuhanbatu. Skripsi thesis, Universitas islam negeri Sumatera Utara Medan.
Text
COVER ZAIME WATERMAK.pdf Download (393kB) |
|
Text
BAB 1 ZAIME FITRIII.pdf Download (288kB) |
|
Text
BAB II ZAIME FITRIII.pdf Restricted to Repository staff only Download (652kB) |
|
Text
BAB III ZAIME FITRIII.pdf Restricted to Repository staff only Download (314kB) |
|
Text
BAB IV ZAIME FITRIII.pdf Restricted to Repository staff only Download (573kB) |
|
Text
BAB V ZAIME FITRI.pdf Download (195kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA & LAMPIRAN ZAIME.pdf Download (1MB) |
Abstract
Data pasien dengan kejadian hipertensi di Puskemas Negeri lama pada tahun 2021 sebanyak 2.764 jiwa, rata-rata yang berkunjung tersebut adalah kebanyakan dari perempuan. setelah melakukan wawancara, pasien mengakui sering mengkonsumsi makanan yang tinggi natrium, sering menggunakan garam, penyedap rasa dan santan pada saat memasak, mengkonsumsi makan makanan laut seperti udang, kerang, cumi-cumi dan ikan asin. Tujuan penelitian ini menganalisis hubungan pola makan (natrium, lemak, dan karbohidrat) dengan kejadian hipertensi di wilayah kerja puskesmas negerilama tahun 2021.metode penelitian ini bersifat kuantitatif dengan Desain Cross Sectional, di laksanakan di wilyah kerja Puskemas Negeri lama dari bulan Desember 2021 sampai Oktober 2022. Populasi penelitian ini adalah wilayah penduduk dengan kejadian hipertensi usia 30-67 tahun. Sampelnya sebanyak 98 orang. Teknik Pengambilan sampel menggunakan Probability Sampling dengan Purposive Sampling. analisis univariat ditampilkan dalam bentuk table distribusi frekuensi dan analisis bivariat menggunakan uji chi square jika berhubungan didapatkan nilai (p<0,05).Hasil penelitian diketahui mengalami hipertensi (70,4) memiliki konsumsi natrium lebih (66,3) memiliki konsumsi karbohidrat (60,2) memiliki konsumsi lemak lebih (67,3). Ada hubungan konsumsi natrium, konsumsi karbohidrat, dan konsumsi lemak dengan kejadian hipertensi di wilayah kerja puskesmas negeri lama pada tahun 2022. diharapkan petugas Kesehatan puskesmas dapat tetap memberikan upaya penyuluhan kepada semua masyarakat baik yang menderita maupun yang tidak menderita hipertensi dengan memberikan informasi dalam rangka pengendalian dan pencegahan hipertensi yang meliputi faktor resiko dan bahaya dari penyakit hipertensi
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Hipertensi, Pola Makan Natrium, Pola Makan Karbohidrat, Pola Makan Lemak |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 610 Medical sciences Medicine > 614 Incidence and prevention of disease |
Divisions: | Fakultas Kesehatan Masyarakat > Kesehatan Masyarakat > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Ms Nurul Hidayah Siregar |
Date Deposited: | 24 Mar 2023 04:27 |
Last Modified: | 24 Mar 2023 04:27 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/18277 |
Actions (login required)
View Item |