Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning dan Model Pembelajaran Missouri Mathematics Project Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Matematika Siswa Materi Matriks Kelas XI M.A Y.P Miftahul’Ulum

Zahira, Auliyah (2021) Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning dan Model Pembelajaran Missouri Mathematics Project Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Matematika Siswa Materi Matriks Kelas XI M.A Y.P Miftahul’Ulum. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
cover-1.pdf

Download (998kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (509kB)
[img] Text
bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (651kB)
[img] Text
bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (522kB)
[img] Text
bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
bab 5.pdf

Download (294kB)
[img] Text
daftar pustaka (1).pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh model pembelajaran PBL terhadap hasil belajar matematika siswa, Pengaruh model pembelajaran PBL terhadap motivasi belajar matematika siswa, Pengaruh model pembelajaran MMP terhadap hasil belajar matematika siswa, Pengaruh model pembelajaran MMP terhadap motivasi belajar matematika siswa. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian quasi eksperimen. Populasinya adalah seluruh siswa kelas XI M.A Y.P Miftahul’Ulum Dolok Masihul tahun pelajaran 2021/2022 yang berjumlah 4 kelas, sedangkan yang dijadikan sampel 2 kelas X1 IPS-1 dan XI IPS-2 yang berjumlah 30 orang masing-masing kelas. Analisis data dilakukan dengan uji analisis paired sample t-test. Instrument yang digunakan adalah tes dan angket. Hasil temuan ini menunjukkan : 1). Adanya pengaruh model pembelajatan PBL terhadap hasil belajar matematika siswa. 2). Adanya pengaruh model pembelajaran PBL terhadap motivasi belajar matematika siswa. 3). Adanya pengaruh MMP terhadap hasil belajar matematika siswa. 4). Adanya pengaruh model pembelajaran MMP terhadap motivasi belajar matematika siswa.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Motivasi Belajar, Hasil Belajar, PBL, MMP
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Matematika > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 13 Mar 2023 08:19
Last Modified: 13 Mar 2023 08:19
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/18115

Actions (login required)

View Item View Item