Tarekat Naqsabandi Jabal Hindi Asal Usul Dan Penyebarannya Di Sumatera Utara

Tobing, Wirman and Rambe, Uqbatul Khoir (2019) Tarekat Naqsabandi Jabal Hindi Asal Usul Dan Penyebarannya Di Sumatera Utara. Lembaga Penelitian Dan Pengadian Kepada Masyarakat (LP2M).

[img]
Preview
Text
Wirman_Laporan_Penelitian_Tarekat_Naqsyabandi_Jabal_Hindi_2019.pdf

Download (731kB) | Preview

Abstract

Tareqat Naqsabandi Jabal Hindi di Sumatera Utara Ternyata mempunyai pengaruh yang sangat besar di masyarakat terutama, jalan rangkaian mendekatkan diri kepada Allah Swt. Komonity Tareqat Naqsandiy Jabal Hindi punya potensi besar dalam pembinaaan umat beragama untuk semakin mencintai Allah dan Rasul. Sebab pokok utama Agama Iasslam adalah memperkuat Iman kepada Allah Swt, supaya iman umat Islam semakin teguh, maka perlu banyak berzikir kepada Allah. Ternyata Tarekat Naqsabandi Janal Hindi ini sangat relevan dengan kondisi zaman modern nilai Iman dan Ibadah dalam semakin jahu dari Allah maka manusia lebih cenderung menjadi bebas. Cinta dunia yang berlebihan lupa kepada Alllah Swt, sehingga menusia modern yang tidak kuat imannya masuk cenderung kepada kelompok Setan. Tampaknya ajaran Tarekat Naqsabandi Jabal Hindi mampu mengataasi persoalan umat Islam yang imannya lemah di zaman modern ini yakni dengan pola pelatihan zikirallah atau Zikir. Juga memperbanyak amalan Ibadah. Penelitian ini membahas tentang Asal Usul dan perkembangan Tareqat Naqsabandi Jabal Hindi di Sumatera Utara, Hasil penelitian ini Sangat bermemfaat buat umat Islam karena dapat di bela dan di pahami pola Zikir Tarekat Naqsabandi Jabal Hindi , yang selalu dibimbing oleh Tuan Guru atau Mursyek Jabal Hindi di Sumatera Utara Sangat padat jumlahnya. Hampir Semua Kabupaten ada Jamaahnya, Bahkan di Batu Bara Tarekat Naqsabandi Jabal Hindi Tarekat ini punya muzakarah juga Tempat suluk, Penelitian ini bersifat kualitatif. Dimana dilakukan secara fakta empiris di lapangan. Dengan menggunakan metode penelitian Ilmiaj dan bersifat akadimis. Penelian tentang Tareqat Naqsandi Jabal Hidi asal usul dan penyebaran di Sumatera Utara dilaksanakan secara konkrit dengan melakukan opservasi, interview, juga angket dan pustaka.

Jenis Item: Lainnya
Subjects: 2X0 ISLAM (UMUM)
Divisions: Laporan Penelitian (Research Report)
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 19 Jun 2020 01:02
Last Modified: 19 Jun 2020 01:02
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/8920

Actions (login required)

View Item View Item