Hasanah, Nur Fitri (2018) Peran PKK Dalam Mengembangkan Kreativitas Anak di Desa Ujung Kubu Kecamatan Nibung Hangus Kabupaten Batu Bara. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
|
Text
SKRIPSI FIX.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
PKK adalah salah satu organisasi yang diharapkan menjadi wadah potensial motor penggerak pembangunan adalah PKK (Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga). Khususnya dalam hal pemberdayaan keluarga sebagai ujung tombak keberhasilan pembangunan. Sebagai sebuah organisasi yang berbasis kepada kelurga, kegiatan PKK banyak memberi manfaat. Penelitian ini berjudul Peran PKK Dalam Mengembangkan Kreativitas Anak di Desa Ujung Kubu Kecamatan Nibung Hangus Kabupaten Batu Bara. tujuannya untuk mengetahui tentang pelaksanaan peran PKK dalam mengembangkan kreativitas anak dan untuk mengetahui visi dan misi program PKK. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan jenis penelitian kualitatif. Lokasi penelitian di Desa Ujung Kubu Kecamatan Nibung Hangus Kabupaten Batu Bara. Informan dalam penelitian ini adalah ibu-ibu PKK. Sumber data, yaitu data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data penelitian ini merupakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Peran, PKK, Pemberdayaan, Kreativitas, Anak. |
Subjects: | 300 Social sciences > 360 Social services; association > 362 Social welfare problems and services |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Mrs. Misdar Piliang |
Date Deposited: | 09 Aug 2019 07:09 |
Last Modified: | 09 Aug 2019 07:09 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/6294 |
Actions (login required)
View Item |