Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance Pada Bank Mega Syariah Cabang Medan

Nasution, Aldi Dwi Rizki (2018) Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance Pada Bank Mega Syariah Cabang Medan. Diploma thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Meddan.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI ALDI.pdf

Download (646kB) | Preview

Abstract

Corporate Governance dalam perbankan syariah adalah untuk menegakkan keadilan, kejujuran, dan perlindungan terhadap kebutuhan manusia sesuai dengan maqashid syari’ah.Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana penerapan prinsip-prinsip Good Corporate Governance yang diterapkan dalam manajemen Sumber Daya Manusia di Bank Mega Syariah Cabang Medan. Dengan menggunakan metode Field Research (penelitian lapangan) yaitu merupakan penelitian yang dilakukan secara langsung kelapangan dengan wawancara langsung di kantor BANK MEGA SYARIAH KC MEDAN, hasil dalam penelitian ini menunjukkan bagaimana penerapan prinsip-prinsip good corporate governance pada Bank Mega Syariah Kc Medan. Dengan demikian berdasarkan hasil penelitian ini diharapkan agar pembaca lebih memahami mengenai penerapan prinsip-prinsip good corporate governance

Jenis Item: Skripsi (Diploma)
Subjects: 2X4 FIQH > 2X4.2 Muamalah > 2X4.27 Bank
300 Social sciences > 320 Political science > 321 Systems of governments and states
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah D3 > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Mrs Hildayati Raudah
Date Deposited: 25 Feb 2019 06:10
Last Modified: 24 Jun 2019 08:44
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/5323

Actions (login required)

View Item View Item