Rekomendasi Musik Menggunakan Algoritma Slope One

Prasetio, Aditya (2024) Rekomendasi Musik Menggunakan Algoritma Slope One. JISTech (Journal of Islamic Science and Technology).

[img] Text
21308-52469-1-PB.pdf

Download (700kB)

Abstract

Perkembangan musik di dunia berkembang sangat pesat dengan berbagai macam bahasa dan jenis genre yang berbeda beda. Berbeda dengan zaman dahulu cara bagaimana menikmati musik ataupun memainkan musik sudah sangat berbeda dengan zaman sekarang. Zaman sekarang dengan banyaknya platform platform yang menyediakan softcopy dari beragam macam musik terdapat banyak opsi lagu yang dapat didengar. Dengan banyaknya beredar banyak jenis lagu terkadang tidak mudah dalam memilih lagu yang sesuai dengan selera. Pentingnya pemberian rekomendasi musik yang sesuai selera dapat sangat membantu dalam pendengar menikmati rangakaian musik itu sendiri. Maka dari itu digunakan algoritma slope one untuk memberikan rekomendasi musik berdasarkan rating yang di berikan terhadap musik lainnya. Digunakan data dengan jumlah pengguna berjumlah 100 dan 30 lagu. Model ini dikerjakan menggunakan bahasa pemrograman python. Dengan data yang ada model ini mampu memberikan rekomendasi dengan tingkat akurasi yang cukup baik dengan nilai MAE 1,61. Kata Kunci: Slope one, Rekomendasi, Musik,

Jenis Item: Artikel
Subjects: 700 The arts > 780 Music
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Pengguna yang mendeposit: Mrs Siti Masitah
Date Deposited: 10 Jan 2025 05:35
Last Modified: 14 Jan 2025 03:05
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/23099

Actions (login required)

View Item View Item