Analisis Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan 109 Terhadap Akuntabilitas Dan Tranparansi Laporan Keuangan Di Baitul Mal Kabupaten Aceh Selatan

Alda, Fahima (2022) Analisis Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan 109 Terhadap Akuntabilitas Dan Tranparansi Laporan Keuangan Di Baitul Mal Kabupaten Aceh Selatan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
COVER.pdf

Download (751kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (279kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (749kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (92kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (617kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (226kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (476kB)

Abstract

Baitul Mal Kabupaten Aceh Selatan merupakan salah satu organisasi pengelola dana ZIS yang diharapkan mampu bekerja secara profesional. Salah satu caranya yaitu dengan menerapkan tata kelola yang baik diantaranya akuntabilitas dan transparansi. Salah satu bentuk akuntabilitas dan transparansi organisasi pengelola zakat yaitu adanya laporan keuangan yang sesuai dengan standar PSAK 109 dan dipublikasikan kepada setiap stakeholder. Baitul Mal Kabupaten Aceh Selatan salah satu organisasi zakat yang belum sepenuhnya melaksanakan akuntabilitas dan transparansi laporan keuangan. Berdasarkan fenomena tersebut, maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perlakuan akuntansi, untuk mengetahui penerapan PSAK 109 dalam meningkatkan transparansi dan akuntabilitas, dan untuk mengetahui kendala penyajian laporan keuangan berdasar PSAK 109 di Baitul Mal Kabupaten Aceh Selatan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif deskriftif menggunakan data primer yang diambil dengan metode wawancara dan observasi, dan data sekunder yang diperoleh melalui dokumentasi, membaca buku, karya ilmiah, dan temuan internet. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa Penambah dana diakui ketika penerimaan dana ZIS sedangkan pengurangan dana diakui ketika penyaluran dana ZIS Penerimaan dan penyaluran masih berupa uang belum ada yang barang. Penerapan PSAK 109 di Baitul Mal Kabupaten Aceh Selatan belum sepenuhnya terlaksanakan sehinga berdampak pada akuntabilitas dan tranparansi laporan keuangan Baik dari segi penyajian, pengungkapan, dan komponen laporan keuangan. Tranparansi laporan keuangannya pun masih dalam proses peningkatan dari segi website. keterbatasannya akuntan syariah profesional dan keterbatasan ilmu pengetahuan dari karyawan yang ada. Solusi yang dilakukan merekrut akuntan syariah yang profesional.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: PSAK 109, Tranparansi, Akuntabilitas, Baitul Mal Kabupaten Aceh Selatan.
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 657 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Akuntansi Syariah > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 13 Jul 2023 08:17
Last Modified: 13 Jul 2023 08:17
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/19949

Actions (login required)

View Item View Item