Pengawasan Orang Tua Terhadap Penggunaan Media Gadget Pada Anak Di Masa Pandemi Covid -19 Ditinjau Dari Kompilasi Hukum Islam. (Studi Kasus Di Desa Kuala Bangka Kecamatan Kualuh Hilir Kabupaten Labuhan Batu Utara)

Tanjung, Saprida (2021) Pengawasan Orang Tua Terhadap Penggunaan Media Gadget Pada Anak Di Masa Pandemi Covid -19 Ditinjau Dari Kompilasi Hukum Islam. (Studi Kasus Di Desa Kuala Bangka Kecamatan Kualuh Hilir Kabupaten Labuhan Batu Utara). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
cover-1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I idah-1.pdf

Download (404kB)
[img] Text
BAB II idah-2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (319kB)
[img] Text
BAB III idah.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (168kB)
[img] Text
BAB IV idah.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (250kB)
[img] Text
BAB V idah.pdf

Download (33kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (231kB)

Abstract

Saprida Tanjung Nim: 0201163140 Jurusan : Akhwal As-Syakhsiyah.Tujuan umum penelitian ini adalah untuk memberikan jawaban terhadap masalah pokok tentang pengawasan orang tua terhadap penggunaan media gadget pada masa pandemi covid-19 dalam belajar online(Daring). dan melihat pengaruhnya terhadap anak. Sedangkan tujuan khususnya yaitu:untuk mengetahui sejauh mana tanggung jawab orang tua dalam mengawasi penggunaan gadget pada anak. Metode penelitian menggunakan deskriptif kualitatif sampel dalam penelitian ini adalah anak- anak yang masih sekolah dasar yang telah menggunakan gadget, tehnik pengambilan sampel menggunakan tehnik sampling insidental tehnik pengumpulan data dengan menggunakan observasi,wawancara, dan dokumentasi. Tehnik analisis data menggunakan teori dari miles dan hubermen untuk selanjutnya dideskripsikan dalam bentuk kalimat sesuai dengan tujuan penelitian. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya kurang tanggung jawab orang tua terhadap penggunaan gadget pada anak didesa kuala bangka, sehingga anak leluasa memainkan gadgetnya baik dilingkungan rumah maupun dilingkungan bermainnya. Demikian yang terjadi didesa kuala bangka adapun pengaruh negatifnya ialah anak sering keluyuran,pemikiran mereka lebih cepat berkembang dari usianya serta lebih aktif dengan dunia sendiri.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Subjects: 2X4 FIQH
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Ahwal Syakhshiyyah > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 16 Jun 2023 04:57
Last Modified: 16 Jun 2023 04:57
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/19549

Actions (login required)

View Item View Item