Persepsi Ibu Rumah Tangga Di Dusun 1A Paya Bakung di Dusun 1A Paya Bakung Terhadap “Sinetron Suara Hati Istri" Kec. Hamparan Perak Kab. Deli Serdang

Riski, Dinda Ismi (2021) Persepsi Ibu Rumah Tangga Di Dusun 1A Paya Bakung di Dusun 1A Paya Bakung Terhadap “Sinetron Suara Hati Istri" Kec. Hamparan Perak Kab. Deli Serdang. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.

[img] Text
skripsi DINDA ISMI RISKI ..pdf

Download (2MB)

Abstract

Judul Penelitian adalah Persepsi Ibu Rumah Tangga Di Dusun 1 A Paya Bakung Terhadap Sinetron Suara Hati Istri Kec.Hamparan Perak Kab.Deli Serdang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah para ibu rumah tangga dusun 1A merasa kecanduan sinetron suara hati istri dan apakah sinetron tersebut membawa kepada arah positif atau negative berdasarkan persepsi mereka. penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Informan yang digunakan adalah salah satu Ibu Kepala Dusun dan tiga belas ibu rumah tangga dengan cara purposive sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan yakni dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa benar jika para ibu rumah tangga merasa kecanduan setelah menonton sinetron ini dan persepsi negative juga mereka dapatkan berdasarkan hasil wawancara yang telah dilakukan peneliti selain itu beberapa kendala mulai dari kurangnya rasa pengetahuan tentang media massa sinetron, pikiran ibu rumah tangga yang kurang terbuka hingga solusi yang ditemukan dalam penelitian ini.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Persepsi Sinetron Suara Hati Istri, Ibu Rumah Tangga
Subjects: 300 Social sciences > 360 Social services; association > 361 General social problems and services
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Ilmu Komunikasi > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Mr Muhammad Aditya
Date Deposited: 11 Aug 2022 04:51
Last Modified: 11 Aug 2022 04:51
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/14947

Actions (login required)

View Item View Item