Tanjung, Fitri Diana (2020) Analisis Peranan Public Relation PT Jasa Raharja Perwakilan TK II Dalam Meningkatkan Brand Image Kepada Masyarakat Kota Padang Sidimpuan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
|
Text
Fitri.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Peranan Public Realation dalam pelayanan asuransi kepada masyarakat berpengaruh dengan peningkatan Brande Image yang sangat perlu guna menunjang keberhasilan perusahaan dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya, sebab kenyataan di lapangan masyarakat belum begitu paham dan mengerti masalah asuransi social dan asuransi kecelakaan sehingga untuk meningkatkan atau menaikan nama perusahaan (Brande Image) PT Jasa Raharja Perwakilan Tk II Padangsidimpuan perlu adanya tindakan Humas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui program kerja PT Jasa Raharja Perwakilan TK II Padangsidempuan, Pedan Public Relation dalam mempublikasikan layanan asuransi kepada masyarakat dan tanggapan masyarakat terhadap PT Jasa Raharja Perwakilan TK II Padangsidempuan dalam mempublikasikan layanan asuransi. Jenis penelitian yangdigunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif. Teknikpengambilan data yang digunakan adalah melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian Peran Public Relation PT Jasa Raharja Perwakian TK II Padangsidempuan dalam Meningkatkan Brande Image denganmempublikasikan layanan asuransi kepada masyarakat sudah cukup berhasil terbukti dari tingkat pemahaman masyarakat terhadap asuransi sosial yang dikelolaPT Jasa Raharja Padangsidempuan. Peran Punlic Relation sangat baik dalam mempublikasikan layanan asuransi kepada masyarakat, berbagai bentuk seperti membuat iklan, sosialisasi, penyuluhan, CSR dan sponsorship. Media yang digunakan adalah media cetak dan media elektronik.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Social sciences > 360 Social services; association |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Asuransi Syariah > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Ms Novita Sari |
Date Deposited: | 26 Jan 2022 04:53 |
Last Modified: | 26 Jan 2022 04:53 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/13422 |
Actions (login required)
View Item |