Penerapan Komunikasi Interpersonal Pustakawan dalam Melayani Pemustaka di Perpustakaan Universitas Asahan

Batubara, Elsa Annisa (2023) Penerapan Komunikasi Interpersonal Pustakawan dalam Melayani Pemustaka di Perpustakaan Universitas Asahan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB_I.pdf

Download (163kB)
[img] Text
BAB_II.pdf

Download (227kB)
[img] Text
BAB_III.pdf

Download (86kB)
[img] Text
BAB_IV.pdf

Download (271kB)
[img] Text
BAB_V.pdf

Download (57kB)
[img] Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (849kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan komunikasi interpersonal pustakawan dan pemustaka serta faktor penghambat yang dialami pustakawan terhadap pemustaka. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan penelitian deskriptif yang menggunakan wawancara untuk mendeskripsikan data yang diperoleh peneliti secara langsung, untuk memperoleh gambaran yang jelas dan terperinci bagaimana penerapan komunikasi interpersonal pustakawan dalam melayani pemustaka di Perpustakaan Universitas Asahan. Adapun teknik pengumpulan data yang dilakukan pada penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Selanjutnya peneliti melakukan wawancara kepada 6 informan yaitu 3 Pustakawan dan 3 Pemustaka Universitas Asahan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan komunikasi interpersonal pustakawan dan pemustaka dalam sikap keterbukaan, empati, dan dukungan dalam memberikan pelayanan kepada pemustaka masih mempunyai kekurangan, sedangkan dalam sikap rasa positif dan kesetaraan dalam memberikan pelayanan sudah cukup baik. Hambatan pustakawan dalan memberikan pelayanan kepada pemustaka adalah kurangnya sensitivitas dan kurangnya informasi.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Komunikasi Interpersonal
Subjects: 000 Generalities > 020 Library and information sciences > 023 Personnel administration
300 Social sciences > 302 Social intercd /ction
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Ilmu Perpustakaan > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Habiba Nur Maulida
Date Deposited: 15 Jul 2024 04:31
Last Modified: 15 Jul 2024 04:33
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/22511

Actions (login required)

View Item View Item