Dewi, Sabbihisma (2022) Pengaruh Penggunaan E-Commerce Dan Media Sosial Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Di Kabupaten Labuhan Batu. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
Text
COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (246kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (510kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (360kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (507kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (158kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (357kB) |
Abstract
Pelaku UMKM Labuhan Batu masih banyak yang belum menguasai teknologi dan minim pengetahuan dalam mempromosikan dagangannya melalui E- Commerce dan media sosial. Hal ini diperparah dengan lemahnya sinyal atau jaringan yang mendukung di sekitar daerah Labuhanbatu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan E-Commerce dan Media Sosial Terhadap Peningkatan Pendapatan UMKM Labuhan Batu. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan analisis regresi linear berganda. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Alat uji yang digunakan menggunakan SPSS. Hasil penelitian menemukan bahwa E-Commerce dan media sosial berpengaruh signifikan secara parsial terhadap pendapatan UMKM Labuhan Batu. Nilai R2 0,518 atau 51,8%, variabel dependen yaitu pendapatan sebesar 51,8%,s sedangkan sisanya 48,2%. Hasil penelitian ini juga menemukan bahwa e-commerce dan media sosial secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Pendapatan UMKM Labuhan Batu. Untuk itu, perlu upaya peningkatan pemahaman UMKM labuhan batu dalam menggunakan Ecommerce dan Media Sosial sebagai media promosi dan pengembangan bisnis. Penjualanan UMKM dapat dilakukan dengan menjual produk dagangannya melalui Shopee, Tokopedia, Bli-bli, Gojek, dan Grab. Selain itu media sosial yang dapat digunakan untuk mempromosikan dagangannya juga dapat melalui Whatsapp business, Instagram Business, dan facebook Business.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | E-Commerce, Media Sosial, Pendapatan, UMKM |
Subjects: | 300 Social sciences > 330 Economics > 332 Financial economics |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Ms Nurul Hidayah Siregar |
Date Deposited: | 26 Jun 2023 04:29 |
Last Modified: | 26 Jun 2023 04:29 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/19722 |
Actions (login required)
View Item |