Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Pemakaian Alat Pelindung Diri Pada Pekerja Kontruksi Di PT. Pancakarsa Bangun Reksa

Aritonang, Umi Hartina Br. (2021) Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Pemakaian Alat Pelindung Diri Pada Pekerja Kontruksi Di PT. Pancakarsa Bangun Reksa. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
COVER umi hartina.pdf

Download (366kB)
[img] Text
BAB 1 Umi hartina.pdf

Download (114kB)
[img] Text
BAB 2 Umi hartina.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (333kB)
[img] Text
BAB 3 Umi hartina.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (234kB)
[img] Text
BAB 4 Umi hartina.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (320kB)
[img] Text
BAB 5 umi hartina.pdf

Download (99kB)
[img] Text
LAMPIRAN Umi hartina.pdf

Download (759kB)

Abstract

Keselamatan dan kesehatan pekerja hal yang paling penting dalam penliaian suatu perusahaan, karena ini kunci perusahaan itu berhasil. Tujuan penelitian demi mengetahui faktor yang berhubungan pada kepatuhan dalam penggunaan alat pelindung diri pada pekerja kontruksi di PT. Pancakarsa Bangun Reksa. Metode penelitian ini yaitu analitik kuantitatif dengan desain cross sectional. Sampel penelitian berjumlah 30 pekerja kontruksi di PT. Pancakarsa Bangun Reksa yang diperoleh dengan teknik total sampling. Analisis data dengan uji chi square memakai SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara pengetahuan dengan kepatuhan pemakaian alat pelindung diri (ρ- value = 0.018), tidak ada hubungan yang signifikan antara sikap dengan kepatuhan pemakaian alat pelindung diri (ρ-value = 0.062), tidak ada hubungan signifikan antara ketersedian APD dengan kepatuhan pemakaian alat pelindung diri (ρ-value = 0.062), tidak ada hubungan signifikan antara kebijakan dengan kepatuhan pemakaian alat pelindung diri (ρ-value = 0.236), ada hubungan yang signifikan antara pengawasan dengan kepatuhan pemakaian alat pelindung diri (ρ-value = 0.030), dan ada hubungan signifikan antara motivasi dengan kepatuhan pemakaian alat pelindung diri (ρ-value = 0.006). Sebaiknya perusahaan harus melakukan evaluasiisecara berkala terhadapiAlat Pelindung Diri yang telah dipersiapkan perusahaan.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kepatuhan, Pekerja Kontruksi, Alat Pelindung Diri.
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 610 Medical sciences Medicine > 613 Personal Health & Safety
Divisions: Fakultas Kesehatan Masyarakat > Kesehatan Masyarakat > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 28 Feb 2023 03:05
Last Modified: 28 Feb 2023 03:05
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/17833

Actions (login required)

View Item View Item