Relevansi Pembelajaran Anak Usia Dini Dengan Cara Guru Mendatangi Murid Dalam Menimba Ilmu

Syukri, Makmur (2022) Relevansi Pembelajaran Anak Usia Dini Dengan Cara Guru Mendatangi Murid Dalam Menimba Ilmu. MODELING: Jurnal Program Studi PGMI, 9 (4). pp. 32-38. ISSN 2477-667X,

[img] Text
Artikel KKN 2022 sinta 4 terbit 2023.pdf

Download (646kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan minat belajar anak usia dini dengan cara guru mendatangi murid di desa Perlabian, Labuhan Batu Selatan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Data diperoleh melalui teknik wawancara dan survey. Wawancara dilakukan kepada anak-anak dan para Orang tua di sekitaran desa Kampung Perlabian. Sedangkan survey dilakukan dengan cara mendatangi dan melihat aktivitas masyarakat setempat. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa minat belajar siswa dapat meningkat setalah diterapkan model pembelajaran dengan guru yang mendatangi murid. Upaya yang dilakukan berupa kegiatan magrib mengaji, pemberian motivasi untuk terus belajar dan mengenalkan dunia kampus, membantu dan menyelesaikan tugas-tugas sekolahsekolah yang dirasa sulit dan pelatihan berbicara bahasa Inggris.

Jenis Item: Artikel
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 372 Elementary education
Divisions: Artikel (Jurnal, Koran, Majalah)
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 04 Jan 2023 05:04
Last Modified: 04 Jan 2023 05:04
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/16834

Actions (login required)

View Item View Item