Pengawasan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Guru SMP Al-Hidayah Bandar Selamat Medan

Lubis, Fadilah Agnes (2022) Pengawasan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Guru SMP Al-Hidayah Bandar Selamat Medan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
SKRIPSI AGNES 0307181032 - Copy.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menegtahui bagaimana pengawasan kepala sekolah dalam meningkatkan kedisiplinan guru, untuk mengetahui bagaimana tindakan preventif dan korektif yang dilakukan oleh kepala sekolah, serta untuk mengetahui hambatan dan solusi kepala sekolah dalam meningkatkan kedisiplinan guru di SMP Al-Hidayah Bandar Selamat Medan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Sumber data dari penelitian ini adalah kepala sekolah tiga guru dan dan satu staf Tu. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan cara reduksi data, display data, verifikasi data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, pertama, sebagian besar guru menerapkan disiplin sesuai dengan peraturan sekolah yang berlaku, kedua, dalam pelaksanaan supervisi, kepala sekolah beserta guru dan staf telah membentuk lingkungan yang hangat , dekat dan terbuka, sehingga pelaksanaan supervisi berjalan efektif dan efesien. Disiplin yaitu kekhawatiran kepala sekolah dalam terhadap guru yang tidak dapat menerima rencana perbaikan dan perbaikan yang akan diajukan kepala sekolah.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pengawasan, Kepala Sekolah, Meningkatkan, Kedisiplinan
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 373 Secondary education > 373.2 Sekolah lanjutan (SMP, SMA)
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 05 Sep 2022 09:07
Last Modified: 05 Sep 2022 09:07
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/15735

Actions (login required)

View Item View Item