Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Menggunakan Strategi Pembelajaran Story Board Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Materi Keteladanan Nabi Yunus A.S dan Nabi Ayyub A.S Kelas VIII MTs Nurul Hikmah Tinjoan Tahun Ajaran 2020/2021

Khotimah, Husnul (2020) Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Menggunakan Strategi Pembelajaran Story Board Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Materi Keteladanan Nabi Yunus A.S dan Nabi Ayyub A.S Kelas VIII MTs Nurul Hikmah Tinjoan Tahun Ajaran 2020/2021. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.

[img] Text
SKRIPSI HUSNUL KHOTIMAH NIM. 0301161030.pdf

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui, (1) untuk mengetahui peningkatan hasil belajar peserta didik sebelum menggunakan strategi pembelajaran story board pada mata pelajaran Akidah Akhlak (2) Untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa setelah menggunakan strategi pembelajaran story board (3) Untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat setelah menggunakan strategi pembelajaran story board. Penelitian ini menggunakan jenis Penelitian Tindakan Kelas dengan menerapkan strategi story board Subjek penelitian ini adalah kelas VIII-A MTs Nurul Hikmah Tinjoan, yang terdiri dari 34 peserta didik. Berdasarkan hasil penelitian yang dilaksanakan diperoleh peningkatan hasil belajar setelah dilaksanakan tindakan yaitu : (1) hasil penelitian pada pre tes dilaksanakan hanya 12 peserta didik yang mampu mencapai nilai ketuntasan, sementara 21 peserta didik lainnya tidak tuntas. (2) pada siklus I ketuntasan belajar peserta didik mencapai 14 peserta didik mencapai nilai ketuntasan dan 14 peserta didik belom tuntas. (3) kemudian pada siklus II peserta didik sudah mampu mencapai ketuntasan sebanyak 26 peserta didik telah mencapai ketuntasan belajar dan 7 peserta didik belum tuntas. Berdasarkan hal di atas maka metode story board dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Penelitian Tindakan Kelas, Strategi Story Board, dan Hasil Penelitian
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 02 Sep 2022 16:16
Last Modified: 02 Sep 2022 16:16
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/15677

Actions (login required)

View Item View Item