Reskinta, Melda (2021) Upaya Guru Bimbingan Dan Konseling Mengatasi Perkelahian Siswa Di Madrsah Tsanawiyah Mandinatussalam Percut Sei Tuan Deli Serdang. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.
Text
SKRIPSI MELDA RESKINTA.pdf Download (2MB) |
Abstract
Masalah penelitian ini adalah 1) pelaksanaan kegiatan BK 2) apa saja faktor peneyebab terjadinya perkelahian pelajar 3) apa saja upaya guru BK untuk mengatasi perkelahian pelajar.Sebagai subjek penelitian ini adalah guru BK dan siswa di MTs Madinatussalam. Instrumen pengumpulan data yang digunakan a) observasi 2) wawancara 3) Dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis data kualitatif. Dari Kesimpulan sebagai berikut:1) perkelahian pelajar jarang terjadi di MTs Madinatussalam hanya sesekali.. Sedangkan kegiatan pendukungnya adalah aplikasi instrumentasi, himpunan data, konferensi kasus, kunjungan rumah dan alih tangan kasus serta, 2.Upaya yang dilakukan guru BK dalam mengatasi perkelahian pelajar yaitu melakukan pencegahan dengan memberikan pemahaman kepada siswa melalui pendekatan psikologis.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Upaya Guru BK, Perkelahian pelajar |
Subjects: | 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.1 Guru, tenaga pendidikan, (dosen kelaskan di 378.1) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Bimbingan dan Konseling > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Mr Muhammad Aditya |
Date Deposited: | 12 Aug 2022 07:55 |
Last Modified: | 12 Aug 2022 07:55 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/15062 |
Actions (login required)
View Item |