Rahmadani, Ayu Lika (2020) PELAKSANAAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER REMAJA CINTA MUSALA (RCM) DALAM MEMBINA AKHLAK SISWA DI SMP NEGERI 4 KABANJAHE. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.
Text
Ayu Lika Rahmadani sidang munaqasah revisi (Autosaved).pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui : 1) Bagaimana proses kegiatan ekstrakurikuler RCM dalam membina akhlak siswa di SMPN 4 Kabanjahe 2). Bagaimana strategi pembina ekstrakurikuler RCM dalam membina akhlak anggota RCM 3) Apa saja kesulitan yang dihadapi saat pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler Peneliti menggunana pendekatan penelitian kualittatif. Subjek penelitian ini adalah SMP Negeri 4 Kabanjahe , prosedur pengumpulan data pada penelitian ini ada tiga yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian yang dilakukan di SMP Negeri 4 Kabanjahe yaitu ekstrakurikuler RCM memiliki empat kegiatan rutin yaitu sholat duha bersama, Baca Tulis Quran, sharing keagamaan dan gotong royong membersihkan musala semua kegiatan ini dilakukan seminggu sekali. Dan hasil penelitian selanjutnya yaitu strategi yang dilakukan pembina RCM dalam membina akhlak anggota RCM yaitu sering memberikan motivasi, sering mengajak cerita dan memberikan contoh dengan studi kasus.dan kesulitan yang dihadapi pembina RCM ialah karena fasilitas belajar dan pelatihan yang kurang mendukung serta kerjasama orangtua dengan guru untuk membina akhlak murid sayang sulit dilakukan.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Ekstrakurikuler RCM,Membina Akhlak Siswa |
Subjects: | 300 Social sciences > 370 Education > 373 Secondary education > 373.2 Sekolah lanjutan (SMP, SMA) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Mrs Yuliarita Yuliarita |
Date Deposited: | 28 Jul 2022 08:38 |
Last Modified: | 28 Jul 2022 08:38 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/14482 |
Actions (login required)
View Item |