Nst., Mas Berlian (2020) Analisis Peran Guru Dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Matematika Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Aek Kuo. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
|
Text
MAS BERLIAN NST.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Masalah dalam Penelitian ini ialah peran guru dalam mengatasi kesulitan belajar matematika siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Aek Kuo. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap peran guru sebagai pembimbing, peran guru sebagai fasilitator, peran guru sebagai pengelola, peran guru sebagai motivator dan peran guru sebagai sumber belajar dalam mengatasi kesulitan belajar siswa berupa gangguan akademis, gangguan non symbolic dan gangguan symbolic. Penelitian ini menggunkan pendekatan kualitatif denagn subjek dalam penelitian guru mata pelajaran matematika kelas VIII dan siswa kelas VIII-3. Teknik pengumpulan data Observasi, Wawancara, tes, dan Dokumentasi. Temuan penelitian menunjukkan siswa mengalami kesulitan belajar matematika, berupa gangguan akademis, gangguan non symbolic dan gangguan symbolic, peran guru sebagai sebagai pembimbing, fasilitator, pengelola, motivator dan sumber belajar sangat penting untuk membantu siswa yang mengalami kesulitan dalam belajar matematika berupa gangguan akademis, gangguan non symbolic dan gangguan symbolic.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.1 Guru, tenaga pendidikan, (dosen kelaskan di 378.1) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Matematika > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Ms Novita Sari |
Date Deposited: | 14 Feb 2022 08:26 |
Last Modified: | 14 Feb 2022 08:26 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/13704 |
Actions (login required)
View Item |