Analisis Pengelolaan Premi Dalam Asuransi Brilliance Hasanah Sejahtera Pada PT. Sun Life Financial Syariah Cabang Medan

Rahayu, Sri (2020) Analisis Pengelolaan Premi Dalam Asuransi Brilliance Hasanah Sejahtera Pada PT. Sun Life Financial Syariah Cabang Medan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI SRI RAHAYU FULL.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengelolaan premi pada PT. Sun Life Financial Syariah Cabang Medan yaitu pengelolaan dana peserta wajib membayar sejumlah uang (premi) secara teratur kepada perusahaan. Unsur saving preminya dibagi menjadi tiga rekening yaitu rekening tabungan atau dana investasi yang diinvestasikan ke instrumen syariah yang menggunakan akad mudharabah, peserta akan mendapatkan bagi hasil dari hasil dana investasi berdasarkan perjanjian dengan perusahaan sesuai dengan presentase besar preminya rekening tabarru’ dana peserta dimasukkan ke dalam rekening tabarru’ atau hibah yang bertujuan untuk pembayaran klaim jika terjadi musibah kepada peserta lainnya. Adapun sistem pengelolaanya adalah menggunakan akad wakalah bil ujrah dan yang terakhir yaitu rekening ujrah yaitu premi yang dikeluarkan oleh peserta mendapat potongan sebagai dana pengelolaan dari investasi premi.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Subjects: 300 Social sciences > 360 Social services; association > 368 Insurance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Asuransi Syariah > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 26 Aug 2020 11:43
Last Modified: 26 Aug 2020 11:43
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/9375

Actions (login required)

View Item View Item