Imam, Khubaib (2017) Penerapan sistem pelayanan dalam meningkatkan loyalitas nasabah pada PT. Bank Sumut Syariah KCP Simpang Kayu Besar. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
|
Text
SKRIPSI KHUBAIB - PDF.pdf Download (733kB) | Preview |
Abstract
Judul dari Sripsi Minor ini adalah Penerapan Sistem Pelayanan dalam Meningkatkan Loyalitas Nasabah di PT. Bank SUMUT Syariah Cabang Pembantu Simpang Kayu Besar. Rumusan dari Tugas ini adalah untuk mengetahui bagaimana cara menerapkan system pelayanan agar dapat lebih meningkatkan loyalitas nasabah di PT. Bank SumutSyariah, untuk mengetahui apakah system pelayanan sudah di terapkan dengan baik di PT. Bank Sumut Syariah. Metode penelitian yang di gunakan adalah dengan menggunakan metode penelitian lapangan (field research). Teknik untuk pengumpulan data yang di gunakan dengan cara wawancara langsung dengan pimpinan dan pegawai bank yang bertugas pada PT. Bank Sumut Syariah KCP Simpang Kayu Besar. Kesimpulan dari skripsi minor ini adalah penerapan system pelayanan yang di lakukan oleh pegawai bank agar dapat lebih meningkatkan loyalitas nasabah terhapadap bank tersebut. Selain itu pegawai bank yang berhadapan langsung dengan nasabah seperti teller dan customer service harus lebih mengenali karakteristik nasabahnya untuk memberikan pelayanan yang optimal kepada nasabahnya. Teller dan customer service juga harus patuh terhadap etika perbankan dalam menjamin kerahasiaan nasabahnya agar merasa nyaman dan puas dengan pelayanan yang di berikan oleh bank dan juga agar nasabah tersebut memiliki rasa loyalitas terhadap bank. Dalam bekerja teller dan customer service juga harus bisa professional dan focus terhadap pekerjaan yang di lakukan. Agar hasil pekerjaan mendapatkan hasil yang memuaskan dan membuat nasabah merasa pelayanan yang di berikan bank kepadanya mendekati apa yang di harapkannya dan nasabah merasa puas dengan pelayanan yang di berikan oleh pihak bank.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sistem Pelayanan, PT. Bank Sumut Syariah |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah D3 > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Ms Nurul Hidayah Siregar |
Date Deposited: | 12 Mar 2020 02:30 |
Last Modified: | 12 Mar 2020 02:30 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/8598 |
Actions (login required)
View Item |