Sari, Mahrita Indah (2019) Peran Guru BK Dalam Mengurangi Kejenuhan Siswa Saat Belajar Melalui Ice Breaking Di MAN 3 Medan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
|
Text
skripsi rita disatuin semuanyah.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Penelitian tentang Peran Guru BK Dalam Mengurangi Kejenuhan Siswa Saat Belajar Melalui Ice Breaking. Latar belakang penelitian ini adalah masih banyaknya siswa yang mengalami kejenuhan saat belajar. Penelitian ini bertujuan untuk Untuk mengetahui apa saja faktor penyebab siswa mengalami kejenuhan saat belajar dan untuk mengetahui bagaimana peran guru BK dalam mengurangi kejenuhan siswa saat belajar melalui ice breaking di MAN 3 Medan. Dengan batasan rumusan masalah yakni apakah dengan ice breaking kejenuhan siswa saat belajar bisa berkurang. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif. Subyek penelitiannya adalah guru bimbingan dan konseling dan 3 (tiga) siswa. Metode pengumpulan data yang dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, diperoleh hasil bahwa peran guru Bimbingan dan Konseling yang sudah dilakukan tersebut dalam mengurangi kejenuhan siswa saat belajar adalah diterapkannya ice breaking. Kegiatan bimbingan dan konseling yang dilakukan guru pembimbing dan konseling berdampak. Hal ini terlihat dari semangat belajar siswa di MAN 3 Medan.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.4 Bimbingan dan penyuluhan siswa, Bimbingan dan penyuluhan sekolah |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Bimbingan dan Konseling > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Ms Novita Sari |
Date Deposited: | 27 Jan 2020 03:00 |
Last Modified: | 27 Jan 2020 03:00 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/8108 |
Actions (login required)
View Item |