Implementasi Komunikasi Konseling Penyuluh KB Dalam Menekan Pertumbuhan Jumlah Penduduk Masyarakat Nelayan Di Kecamatan Teluk Nibung Kota Tanjungbalai

Munthe, Nurmala (2019) Implementasi Komunikasi Konseling Penyuluh KB Dalam Menekan Pertumbuhan Jumlah Penduduk Masyarakat Nelayan Di Kecamatan Teluk Nibung Kota Tanjungbalai. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img]
Preview
Text
NURMALA MUNTHE.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi komunikasi konseling, faktor pendukung, dan efektifitas/keberhasilan komunikasi konseling penyuluh KB dalam menekan jumlah pertumbuhan penduduk masyarakat nelayan di Kecamatan Teluk Nibung Kota Tanjungbalai. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif-deskriptif. Informan kunci dalam penelitian ini adalah Ibu Rini Afriani Marpaung dan informan utama dalam penelitian ini dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarik kesimpulan. Temuan penelitian ini bahwa implementasi komunikasi telah dilakukan dalam hal konseling dengan calon akseptor KB sudah baik, walaupun masih terdapat banyak hambatan-hambatan yang dihadapi penyuluh KB. Efektifitas/keberhasilan komunikasi konseling yang dilakukan sudah berjalan, walaupun masih ada indikator yang belum sesuai dengan keadaan di lapangan.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Subjects: 300 Social sciences > 301 Sociology and anthropology
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan Penyuluhan Islam > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 21 Jan 2020 02:00
Last Modified: 21 Jan 2020 02:00
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/8072

Actions (login required)

View Item View Item