Kecenderungan Jarak Antar Kehamilan Pada Maternal Di Kota Palembang Dan Analisis Pengaruhnya Terhadap Iugr (Intrauterine Growth Restriction)

Ismah, Zata (2018) Kecenderungan Jarak Antar Kehamilan Pada Maternal Di Kota Palembang Dan Analisis Pengaruhnya Terhadap Iugr (Intrauterine Growth Restriction). [Experimen]

This is the latest version of this item.

[img]
Preview
Text
Bentuk buku INTERVAL KEHAMILAN FOONOTE.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Janin yang mengalami hambatan pertumbuhan akan lahir dengan berat badan rendah. Jarak antar kehamilan merupakan salah satu faktir risikonya. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis angka kecenderungan jarak antar kehamilan pada maternal dikota Palembang dan analisis pengaruhnya terhadap IUGR. Desain penelitian adalah crossectional (potong lintang) dengan jumlah 752 sampel ibu hamil di 25 pelayanan kesehatan. Hasil temuan didapatkan kejadian IUGR berat badan janin rendah di Kota Palembang sebesar 4.1% (95% CI 2.9%-5.6. Terdapat hubungan bermakna antara jarak kehamilan dengan kejadian berat badan janin di Kota Palembang (P-value 0.001; PR 4.85; 95% CI 1.92-12.24). Diharapkan kepada pemerintah dapat mengintervensi kejadian berat badan janin rendah dengan memperkuat program ASI ekslusif dan keluarga berencana yang sudah berjalan, serta melakukan pencatatan berat badan janin dalam program surveilans ibu dan anak.

Jenis Item: Experimen
Uncontrolled Keywords: Jarak Kehamilan, IUGR, Berat Badan, Faktor Resiko
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 610 Medical sciences Medicine > 618 Gynecology and other medical specialities
Divisions: Fakultas Kesehatan Masyarakat > Kesehatan Masyarakat
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 22 Mar 2019 09:02
Last Modified: 22 Mar 2019 09:02
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/5524

Available Versions of this Item

  • Kecenderungan Jarak Antar Kehamilan Pada Maternal Di Kota Palembang Dan Analisis Pengaruhnya Terhadap Iugr (Intrauterine Growth Restriction). (deposited 22 Mar 2019 09:02) [Currently Displayed]

Actions (login required)

View Item View Item