Batubara, Amir Hamzah (2018) Pengaruh Store Atmosphere, Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Cafe Kopi Takar. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Meddan.
|
Text
skripsi Amir.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah primer yang digunakan dengan menyebar angket atau kuesioner kepada konsumen Cafe Kopi Takar yang telah melakukan pembeliah lebih dari satu kali. Populasi dalam penelitian ini 125 orang. Teknik pengambilan sampel digunakan rumus Slovin dan metode analisis data menggunakan SPSS For Windows Versi 20.0. Hasil penelitian membuktikan bahwa tiga variabel yaitu store atmosphere, kualitas pelayanan dan harga mempunyai pengaruh signifikan terhadap variabel dependen yaitu loyalitas pelanggan pada Cafe Kopi Takar. Pengaruh signifikan terbesar terhadap loyalitas pelanggan pada Cafe Kopi Takar adalah Variabel Harga dengan Koefisien standar beta sebesar 0,533 kemudian diikuti oleh variabel store atmosphere dengan koefisien beta sebesar 0,220 selanjutnya variabel kualitas pelayanan dengan koefisien beta sebesar 0,181. Dari hasil analisis tersebut dapat diambil suatu kesimpulan bahwa harga merupakan faktor dominan yang mempunyai pengaruh terbesar terhadap loyalitas pelanggan pada Cafe Kapi Takar.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Social sciences > 330 Economics > 335 Socialism and related systems |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Mrs Hildayati Raudah |
Date Deposited: | 06 Mar 2019 07:59 |
Last Modified: | 19 Jun 2019 08:35 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/5458 |
Actions (login required)
View Item |