Interaksi Sosial Pondok Pesantren Musthafawiyah Dengan Masyarakat (Studi Desa Purba Baru Kecamatan Lembah Sorik Marapi Kabupaten Mandailing Natal)

Nasution, Ninda Lestari (2023) Interaksi Sosial Pondok Pesantren Musthafawiyah Dengan Masyarakat (Studi Desa Purba Baru Kecamatan Lembah Sorik Marapi Kabupaten Mandailing Natal). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
Cover.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (898kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (785kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (624kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan interaksi sosial Pesantren Musthafawiyah dengan masyarakat Desa Purba Baru. Penelitian ini dilaksanakan di Pesantren Musthafawiyah tepatnya di Desa Purba Baru Kecamatan Lembah Sorik Marapi Kabupaten Mandailing Natal Sumatera Utara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif pendekatan deskriptif. Sumber data yang digunakan adalah data primer dan sekunder dengan narasumber kunci sebagai informan penelitian. Data diperoleh dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Peneliti menggunakan analisis interaksionisme simbolik untuk melihat permasalahan dilapangan. Hasil penelitian ini mengungkapkan umur Pesantren Musthafawiyah yang sudah mencapai 107 tahun tidak pernah terdengar adanya konflik yang terjadi antara santri dengan masyarakat desa. Pesantren Musthafawiyah memiliki santri yang berasal dari berbagai daerah seluruh Indonesia bahkan ada yang berasal dari luar negeri. Dengan santri yang multikultural dan lokasi pondok pesantren yang berada di tengah-tengah masyarakat, pihak pesantren dan masyarakat mampu menjaga keharmonisan hubungan sosial sampai tidak pernah terdengar adanya konflik antara santri dengan masyarakat sampai saat ini. Temuan penelitian ini sebagai berikut : (1) pola interaksi sosial Pesantren Musthafawiyah dengan masyarakat di Desa Purba Baru, dan (2) hambatan interaksi sosial antara santri Pesantren Musthafawiyah dengan masyarakat Desa Purba Baru Kecamatan Lembah Sorik Marapi Mandailing Natal.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Interaksi Sosial, Interaksionisme Simbolik, Pesantren, dan Masyarakat
Subjects: 2X6 SOSIAL DAN BUDAYA
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Sosiologi Agama > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 11 May 2023 04:31
Last Modified: 11 May 2023 04:31
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/19137

Actions (login required)

View Item View Item