Perpecahan dan Persatuan Umat Islam dalam Hadis (Studi Kualitas Hadis)

Siregar, Bona bargot riezky nagabe (2021) Perpecahan dan Persatuan Umat Islam dalam Hadis (Studi Kualitas Hadis). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (747kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (738kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (872kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (765kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (294kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (407kB)

Abstract

Skripsi ini adalah hasil penelitian kepustakaan untuk menjawab permasalahan mengenai bagaimana kualitas sebuah hadis baik dari kritik sanad maupun matannya agar tidak menjadi kesalahpahaman mengenai hadis tentang perpecahan dan persatuan umat. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kepustakaan (library research). Pengumpulan data dalam skripsi ini menggunakan metode takhrij pada sembilan kitab hadis dan aplikasi maktabah syamilah kemudian hadis-hadis tersebut dianalisa menggunakan metode takhrij dan kualitatif, penelitian ini juga menggunakan pendekatan komparatif (perbandingan) tujuan dari penelitian ini ialah ingin mengetahui kualitas dari hadis hadis yang berbicara tentang perpecahan dan persatuan umat islam yang menjadi 73 golongan. Adapun hasil dari penelitian ini mendapati bahwa perpecahan umat islam pada awalnya terjadi pada masa pemerintahan khalifah Ali bin Abi thalib setelah wafatnya Usman bin Affan sehingga pada saat terjadi tahkim umat Islam terpecah menjadi beberapa golongan yakni pada waktu itu ada golongan khawarij, syiah dan banyak lagi golongan yang muncul setelah itu kemudian kualitas hadis tentang perpecahan umat islam yang diambil dari kitab Sunan turmudzi dengan jalur periwayatan Mahmud bin ghailan sampai kepada Abdullah bin Amru telah diketahui dari segi sanadnya dikarenakan terdapat perawi yang mendapat komentar shaduq dan tsiqah, dan di salah satu thabaqat diriwayatkan oleh satu orang saja sehingga hadis dari sunan turmudzi tersebut berkualitas Hassan gharib mufassir. Dari segi matan tidak ada penolakan baik dengan alquran ataupun hadis lainnya. Sedangkan hadis dalam kitab du’afa’ul kabir setelah hadisnya diteliti terdapat kecacatan dalam perawinya dan ada terdapat ketidak bersambungannya sanad, dapat disimpulkan bahwa hadis tersebut ialah hadis dhaif dan ditolak kehujjahannya.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kualitas hadis, perpecahan dan persatuan umat,hasan gharib
Subjects: 2X2 HADIS DAN ILMU TERKAIT
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam > Ilmu Hadis > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 11 Apr 2023 13:42
Last Modified: 11 Apr 2023 13:42
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/18700

Actions (login required)

View Item View Item