Tinjauan Kualitas Pelayanan Kesehatan Di Puskesmas Sentosa Baru Kota Medan

Karo, Sri Indah Karina Br (2022) Tinjauan Kualitas Pelayanan Kesehatan Di Puskesmas Sentosa Baru Kota Medan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
COVER KARINA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I KARINA.pdf

Download (461kB)
[img] Text
BAB II KARINA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III KARINA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (615kB)
[img] Text
BAB IV KARINA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (863kB)
[img] Text
BAB V KARINA.pdf

Download (345kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA KARINA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan agar mengetahui gambaran beberapa faktor yang berkaitan pada kualitas layanan kesehatan pada Puskesmas Sentosa Baru Kota Medan. Pelaksanaan penelitian dilakukan di bulan Januari 2021 – Agustus 2021 pada Puskesmas Sentosa Baru Kota Medan. Jenis penelitian ini ialah deskriptif kuantitatif serta menggunakan pendekatan cross sectional study. Populasi dalam penelitian ini ialah pasien yang berkunjung mendapatkan pelayanan kesehatan ke Puskesmas Sentosa Baru berjumlah 1920 pasien. Penggunaan sampel pada penelitian ini yaitu populasi sebagai perwakilan semua yang akan diteliti dihitung menerapkan rumus Lemeshow 92%. Hasil yang diperoleh dalam penelitian menampilkan bahwasanya mutu layanan kesehatan ditinjau berdasarkan rataan persentase penilaian responden terhadap lima dimensi mutu layanan yang telah ada lebih dari 60%. Mutu layanan kesehatan pada di Puskesmas Sentosa Baru Kota Medan dengan ketampakan fisik (Tangibles) yaitu 340.4 baik, diikuti Keandalan (Reliability) yaitu 353.5 baik, diikuti Daya Tanggap (Responsiveness) yaitu 378.8 sangat baik, Jaminan (Assurance) yaitu 323.8 baik, diikuti Empati (Emphaty) yaitu 351.2 baik. Berlandaskan hasil penelitian dilihat bahwsanya lima dimensi yang dipakai dalam melihat mutu layanan kesehatan di puskesmas tersebut secara keseluuhan ada di kategori yang baik atau bermutu. Harapannya petugas kesehatan puskesmas Sentosa Baru Kota Medan agar memperhatikan pelayanan, kesopanan, kesigapan untuk peningkatan yang lebih baik lagi.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kualitas, Pelayanan Kesehatan dan Sentosa Baru.
Subjects: 300 Social sciences > 360 Social services; association > 363 Other social problems and services
Divisions: Fakultas Kesehatan Masyarakat > Kesehatan Masyarakat > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 13 Feb 2023 08:32
Last Modified: 13 Feb 2023 08:32
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/17410

Actions (login required)

View Item View Item