Nilai-Nilai Religius Dalam Partai Gerindra Di Kecamatan Medan Marelan Kota Medan

Dinata, Muhammad Aidil Akbarsyah (2022) Nilai-Nilai Religius Dalam Partai Gerindra Di Kecamatan Medan Marelan Kota Medan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
COVER SKRIPSI-1.pdf

Download (872kB)
[img] Text
BAB 1 SKRIPSI.pdf

Download (364kB)
[img] Text
BAB 2 SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (308kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3 SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (290kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4 SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (444kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5 SKRIPSI.pdf

Download (145kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI.pdf

Download (544kB)

Abstract

Nilai-nilai religius senantiasa menjadi landasan bagi setiap jajaran pengurus, anggota, dan kader Partai Gerindra dalam bertindak dan bersikap. PAC Gerindra Kecamatan Medan Marelan memiliki peran penting dalam menjaga dan meningkatkan elektabilitas partai karena dalam menjaga kepercayaan masyarakat terhadap partai politik sangat perlu dilakukan pendekatan secara persuasif sehingga masyarakat dapat merasakan langsung program kerja. Tujuan penelitian ini adalah untuk Mengetahui nilai-nilai religius yang terkandung dalam PAC Partai Gerindra Kecamatan Medan Marelan Kota Medan, Mengetahui bagaiaman peran dan mengetahui rintangan terhadap masyarakat atau pemilih Partai Gerindra Kecamatan Medan Marelan Kota Medan dalam mensosialisasikan nilai religius partai kepada masyarakat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan penekanan pada makna dan proses mencermati fenomena sosial. metode ini akan Penelitian fenomenologis melibatkan penggalian data untuk menemukan makna dalam subjek seperti kenyataan, perilaku, dan bahkan pengalaman. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai-nilai religius dalam PAC Partai Gerindra di Kecamatan Medan Marelan Kota Medan yaitu nilai religius pendidikan, peringatan hari-hari besar agama, Ramadhan Mubarak (kegiatan Ramadahan). Rintangan dalam mensosialisasikan nilai-nilai religius yaitu karena daerah Kecamatan Medan Marelan di dominasi oleh penganut agama Islam, namun hal itu dapat teratasi dengan baik oleh PAC Gerindra Kecamatan Medan Marelan dengan tetap menghormati semua agama.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Nilai-Nilai Religius, Partai Politik, Gerindra
Subjects: 200 Religion > 290 Other and comparative religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.2 Islam Doctrinal Theology, Aqaid and Kalam > 297.27 Islam and social sciences > 297.272 Islam and politics, fundamentalism
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam > Pemikiran Politik Islam > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Mr Muhammad Aditya
Date Deposited: 07 Jan 2023 06:54
Last Modified: 07 Jan 2023 06:54
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/16878

Actions (login required)

View Item View Item