Pengaruh Kepemimpinan Kepala Madrasah Terhadap Kinerja Guru Di MAS Al-Jam’iyatul Washliyah Kecamatan Pantai Labu Kabupaten Deli Serdang T.A 2021/2022

Maulana, Sigit and Fadillah, Syafri and Rohman, Fatkhur (2022) Pengaruh Kepemimpinan Kepala Madrasah Terhadap Kinerja Guru Di MAS Al-Jam’iyatul Washliyah Kecamatan Pantai Labu Kabupaten Deli Serdang T.A 2021/2022. Jurnal Fadillah: Manajemen Pendidikan Islam & Umum, 2 (4). ISSN 2775-2380

[img] Text
8. SIGIT MAULANA ISMANDA.pdf

Download (490kB)

Abstract

Penelitian yang telah dilakukan berjudul “Pengaruh kepemimpinan kepala madrasah terhadap kinerja guru di mas al-jam’iyatul washliyah kecamatan pantai labu kabupaten deli serdang”, yang dilatar belakangi bahwa kinerja yang dimiliki guruseolah-olah tidak berpengaruh dengan kepemimpinan kepala madrasah. Jenis penelitian ini adalah deskriptif, dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini memiliki dua variabel yaitu variable terikat dan variabel bebas. Variabel terikatnya adalah kinerja guru dan variabel bebasnya adalah kepemimpinan kepala madrasah. Penelitian ini menggunakan teknik total sampling yaitu dengan jumlah 17 sampel. Analisis data menggunakan SPSS Statistic 16.0 dengan deskriptif dan regresi linear sederhana.Dari hasil penelitian diketahui dapat dihasilkan kecenderungan variabel kepemimpinan kepala madrasah berada pada kategori sedang yaitu sebesar 70,6%. Berdasarkan output kuefiensi korelasi, diperoleh koefiensi korelasi sebesar 0,631 dan koefisien ini bertanda..positif. Ini..menunjukkan kepemimpinan.kepala madrasah meningkat.maka kinerja,guru akan meningkat..pula. Dan pengaruh kepala.Madrasah terhadap Kinerja.guru adalah.signifikan, hal ini ditunjukkan oleh nilai uji t hitung.> t.tabel. Untuk.lebih.jelasnya, dapat.dilihat pada.lampiran 10. Hasilnya diperoleh t hitung > t tabel (3.146 > 3.118) dengan.taraf/signifikansi.di bawah a =.0,05 yaitu.0,7. Maka dari itu pengaruh kepemimpinan kepala madrasah terhadap kinerja guru addalah signifikan di MAS Al-Jam’iyatul Washliyah Kecamatan Pantai Labu Kabupaten Deli Serdang

Jenis Item: Artikel
Subjects: 2X7 FILSAFAT DAN PERKEMBANGANNYA > 2X7.3 Pendidikan Islam
Divisions: Artikel (Jurnal, Koran, Majalah)
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 28 Dec 2022 09:26
Last Modified: 28 Dec 2022 09:26
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/16759

Actions (login required)

View Item View Item