Paradigma Masyarakat Terhadap Primbon (Studi Kasus Sifat Dan Watak Menurut Tanggal Lahir Di Nagori Riah Naposo Kecamatan Ujung Padang Kabupaten Simalungun)

Shofiyyah, Nada (2021) Paradigma Masyarakat Terhadap Primbon (Studi Kasus Sifat Dan Watak Menurut Tanggal Lahir Di Nagori Riah Naposo Kecamatan Ujung Padang Kabupaten Simalungun). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

[img] Text
caver.pdf

Download (802kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (333kB)
[img] Text
bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (349kB)
[img] Text
bab IIi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (224kB)
[img] Text
bab Iv.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (265kB)
[img] Text
bab v.pdf

Download (119kB)
[img] Text
pustaka.pdf

Download (172kB)

Abstract

Masalah yang akan diteliti penulis adalah Paradigma Masyarakat Terhadap Primbon (Studi Kasus Sifat Dan Watak Menurut Tanggal Lahir Di Nagori Riah Naposo Kecamatan Ujung Padang Kabupaten Simalungun). Tujuan penulis adalah untuk mendapatkan informasi serta mengalisis secara kritis dan jelas tentang pandangan masyarakat Jawa terhadap primbon di Nagori Riah Naposo Kecamatan Ujung Padang Kabupaten Simalungun dan penulis lebih menujukan kepada masyarakat Jawa yang ada di Desa tersebut. Adapun dalam metode penelitian ini, penulis akan meggunakan metode penelitian metode yang di gunakan adalah metode kualitatif, dengan menggunakan jenis penelitian lapangan (Field Research) pendekatan kualitatif diharapakan mampu menghasilkan informasi dan menggambarkan keadaan objek penelitian pada saat penelitian ini dilakukan berdasarkan fakta sebagaimana adanya karena tujuan adalah untuk mendapatkan informasi atau gamabaran uraian yang mendalam tentang ucapan, tulisan atau perilaku yang dapat diamati dari suatu individu, kelompok, masyarakat, atau organisasi tertentu dalam suatu setting konteks tertentu yang dikaji dari sudut pandang dan Komprehensif. Dari hasil penelitian lapangan yang di peroleh, data yang dapat dijadikan dasar untuk menarik kesimpulan ialah, bahwasanya masarakat Jawa yang ada di Nagori Riah Naposo Kecamatan Ujung Padang Kabupaten Simalungun mereka mengakui primbon sebagai suatu pedoman kehidupan.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Subjects: 200 Religion > 290 Other and comparative religions > 297 Islam and religions originating in it
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam > Studi Agama-Agama > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Nurul Hidayah Siregar
Date Deposited: 23 Nov 2022 03:28
Last Modified: 23 Nov 2022 03:28
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/16354

Actions (login required)

View Item View Item