Pluralisme Agama Dalam Pandangan Muhammadiyah Dan Kristen Protestan

Pasaribu, Bachtiar Shudarazat (2022) Pluralisme Agama Dalam Pandangan Muhammadiyah Dan Kristen Protestan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.

[img] Text
Cover dan Lainnya.pdf

Download (893kB)
[img] Text
BAB I (1).pdf

Download (429kB)
[img] Text
BAB II (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (479kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (193kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V (1).pdf

Download (103kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA (1).pdf

Download (238kB)

Abstract

Skripsi ini berjudul “Pluralisme Agama Dalam Pandangan Muhammadiyah Dan Kristen Protestan”. Fokus penelitian ini adalah bagaimana paham muhammadiyah dan Kristen protestan mengenai tentang pluralisme agama yang di tinjau dari sudut pandang Paham Muhammadiyah dan Kristen Protestan. Adapun tujuan daripada penelitian ini secara umumnya ialah untuk memperoleh gelar sarjana S1 pada Prodi Studi Agama Agama dan bahan untuk refrensi tambahan pada peneliti selanjutnya. Jenis Penelitian ini menggunakan metode komparatif dan melakukan penelitian putsaka atau bersumber dari beberapa buku dengan menggunakan beberapa sumber dan refrensi dengan judul buku Muhammadiyah Dan Pluralisme Agama Di Indonesia. Kajian ini mencakup studi kepustakaan dan metode komparatif, yaitu studi yang dilakukan untuk menemukan, menganalisis, menafsirkan, dan menggeneralisasikan fakta, pemikiran, dan gagasan yang ditulis oleh para pemikir. Dalam hal ini, pertimbangkan pandangan Muhammadiyah dan Kristen Protestan tentang pluralisme agama. Pencarian ini juga merupakan pencarian perpustakaan, karena data yang diperoleh merupakan hasil pencarian perpustakaan, Metode yang digunakan adalah metode komparatif atau metode biasa. Dengan mengumpulkan data, data, atau dokumen dalam bentuk penelitian deskriptif, yaitu sumber primer dan sekunder. Hasil penelitian ini menunjukan penting nya untuk saling bertoleransi antar umat beragama, dimana dengan bertoleransi hidup akan terasa lebih rukun dan menghormati dan mencegah adanya pertikaian maupun peperangan. Kemudian dari pada itu pluralime agama menurut pemahaman muhammadiyah ialah Munculnya banyak intelektual dan aktivis Muhammadiyah yang lebih terbuka terhadap wacana pluralis agama di Indonesia. Sedangkan pemahaman Kristen Protestan tentang Pluralime Agama ialah berkonotasi atau memiliki makna toleransi. Namun, toleransi adalah sikap positif untuk mendukung kerukunan dan persatuan serta menghindari konflik dan pandagan titik temu yang berbeda beda antara Muhammadiyah dan Kristen Protestan dalam menyikapi Pluralisme Agama.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pluralisme Agama, Muhammadiyah dan Kristen Protestan
Subjects: 200 Religion > 290 Other and comparative religions
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam > Studi Agama-Agama > Skripsi
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 19 Oct 2022 03:59
Last Modified: 19 Oct 2022 03:59
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/16055

Actions (login required)

View Item View Item