Manajemen Pengembangan Kompetensi Guru Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kota Gunungsitoli

Zebua, Armansyah (2022) Manajemen Pengembangan Kompetensi Guru Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kota Gunungsitoli. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.

[img] Text
FULL TESIS ARMANSYAH.pdf

Download (3MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis Penilaian Manajemen Pengembangan Kompetensi Guru Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kota Gunungsitoli. Penelitian tesis ini ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan fenomenologi. Teknik-teknik pengumpulan data yang terdiri teknik wawancara, observasi dan studi dukumen sedangkan untuk memperkuat kesahihan data hasil temuan dan keotentikan penelitian, maka peneliti mengacu kepada penggunaan standar keabsahan data terdiri dari creadibility, tranferability, dependability dan comfirmability. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Penilaian Manajemen Pengembangan Kompetensi Guru Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kota Gunungsitoli. Penilaian yang dilakukan Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kota Gunungsitoli ini dilakukan secara terpadu. Penelitian ini dilakukan dengan para kepala madrasah dan guru madrasah sebagai subjek penelitiannya. Pemilihan tempat ini didasarkan atas pertimbangan kemudahan dalam memperoleh data, peneliti lebih memfokuskan pada masalah yang akan diteliti karena lokasi penelitian dekat dengan peneliti dan sesuai dengan kemampuan, baik waktu dan juga keterbatasan dana.

Jenis Item: Skripsi (Skripsi)
Subjects: 2X7 FILSAFAT DAN PERKEMBANGANNYA > 2X7.3 Pendidikan Islam
Divisions: Program Pasca Sarjana > Program Magister > Thesis Master
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 26 Aug 2022 07:29
Last Modified: 26 Aug 2022 07:29
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/15543

Actions (login required)

View Item View Item