Komunikasi Organisasi Badan Kenaziran Masjid Raya Miftahul Jannah Dalam Pengelolaan Masjid Di Kabupaten Padang Lawas

Hasibuan, Yusri Yenni (2022) Komunikasi Organisasi Badan Kenaziran Masjid Raya Miftahul Jannah Dalam Pengelolaan Masjid Di Kabupaten Padang Lawas. Masters thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.

[img] Text
TESIS LENGKAP YENNI.pdf

Download (1MB)

Abstract

Peneliti ini bertujuan untuk menganalisis (1) format interaksi komunikasi organisasi badan kenaziran masjid Raya Miftahul Jannah dalam pengelolaan masjid di kabupaten Padang Lawas, (2) aktivitas komunikasi organisasi badan kenaziran masjid (BKM) dalam pengelolaan masjid raya Miftahul Jannah di kabupaten Padang Lawas, (3) hambatan komunikasi organisasi badan kenaziran masjid (BKM) raya Miftahul Jannah dalam pengelolaan masjid di Kabupaten Padang Lawas. Peneliti ini menggunakan metode pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, dokumentasi, catatan lapangan. Informat terdiri dari ketua masjid miftahul jannah, sekretris masjid Miftahul Jannah, bendahara masjid miftahul jannah, penasehat masjid Miftahul Jannah, petugas masjid Miftahul Jannah. Hasil penelitian yaitu format interaksi komunikasi organisasi pertama, komunikasi interpersonal, tujuan komunikasi interpersonal, hubungan interpersonal, komunikasi kelompok kecil, komunikasi publik, teori komunikasi organi*3sasi, iklim komunikasi organisasi, pengelolaan masjid. Kedua, aktivitas komunikasi organisasi BKM yaitu penyampaian informasi, baik itu berbagai pesan, ide, dan gagasan dari satu pihak ke pihak lain yang dilakukan secara langsung maupun tidak langsun. Aktivitas komunikasi organisasi, cara menjaga kekompakan terhadap BKM dalam hal apapun. Aktivitas yang digunakan adalah komunikasi formal, faktor keberhasilan komunikasi, arus komunikasi organisasi. Ketiga, hambatan komunikasi organisasi BKM dalam pengelolaan masjid. Yang menjadi hambatan dalam organisasi yang pertama dana dan cuaca yang tidak tentu. Tidak ada masalah yang tidak bisa diselesaikan karena aktivitas yang ada didukung oleh masyarakat.

Jenis Item: Skripsi (Masters)
Uncontrolled Keywords: Format intraksi, pengelolaan masjid, aktivitas
Subjects: 300 Social sciences > 380 Commerce, communications, transport > 384 Communications Telecommunication
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Pengguna yang mendeposit: Mr Muhammad Aditya
Date Deposited: 12 Aug 2022 04:27
Last Modified: 12 Aug 2022 04:27
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/15031

Actions (login required)

View Item View Item