Wiranda, Wiranda (2021) Perancangan Augmented Reality Tata Lokasi Gedung Dan Ruangan Pada Kampus I Uinsu Medan Berbasis Android. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
|
Text
SKRIPSI WIRANDA.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Augmented reality merupakan sebuah teknologi yang mampu menggabungkan benda maya dua dimensi atau tiga dimensi ke dalam sebuah lingkungan yang nyata kemudian memunculkannya atau memproyeksikannya secara real time. Teknologi Augmented reality pada aplikasi tata letak lokasi gedung dan ruangan pada kampus I UINSU Medan merupakan aplikasi yang menggunakan metode markerless user defined target yaitu metode yang penerapannya tanpa menggunakan marker atau penanda untuk memunculkan augmented reality map 3D lingkungan kampus I UINSU Medan. Program aplikasi ini dapat membantu user untuk menemukan gedung serta ruangan ruangan yang berada di dalam gedung tersebut, tanpa harus bertanya kepada satpam atau melihat peta gambar yang berada di lokasi kampus, dengan teknologi ini user dapat menentukan tempat tujuannya tanpa harus berada terlebih dahulu di lingkungan kampus. Aplikasi ini berjalan pada sistem operasi android dan berbasis offline, sehingga dapat lebih mudah diakses oleh seluruh pengguna.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 000 Generalities > 005 Computer programming, programs, data |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Mr Muhammad Aditya |
Date Deposited: | 12 Jan 2022 04:57 |
Last Modified: | 12 Jan 2022 04:57 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/13022 |
Actions (login required)
View Item |