Kholid, M. Ilham (2021) Pengaruh Kualitas DIPA (Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran) dan Akurasi Perencanaan Kas Terhadap Kualitas Penyerapan Anggaran Pada Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kota Medan. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
|
Text
Skripsi Full - M. Ilham Kholid (0502173460).pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Kualitas DIPA (Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran) dan Akurasi Perencanaan Kas Pada Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Medan. Penelitian ini menggunakan metode kuatitataif dan pendekatan asosiatif, teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuisioner serta populasi dan sampel dalam penelitian ini sebanyak 80 orang pegawai di Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kota Medan dengan menggunakan teknik sampling jenuh. Data dianalisis dengan metode regresi linear berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Kualitas DIPA (Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran) tidak berpengaruh signifikan terhadap Kualitas Penyerapan Anggaran secara parsial sedangkan Akurasi Perencanaan Kas berpengaruh signifikan terhadap Kualitas Penyerapan Anggaran secara parsial. Dan hasil dari hipotesis menunjukkan bahwa Kualitas DIPA (Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran) dan Akurasi Perencanaan Kas berpengaruh terhadap Kualitas Penyerapan Anggaran secara simultan.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kualitas DIPA (Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran), Akurasi Perencanaan Kas, Kualitas Penyerapan Anggaran |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 657 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Akuntansi Syariah > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Ms Nurul Hidayah Siregar |
Date Deposited: | 02 Nov 2021 03:54 |
Last Modified: | 02 Nov 2021 03:54 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/12402 |
Actions (login required)
View Item |