Epidemiologi Demam Berdarah Kota Palembang

Ismah, Zata (2021) Epidemiologi Demam Berdarah Kota Palembang. Fakultas Kesehatan Masyarakat UINSU Medan.

[img]
Preview
Text
laporan penelitian lektor uplod repository-1.pdf

Download (982kB) | Preview

Abstract

Kasus demam berdarah merupakan masalah demam berdarah yang tidak pernah selesai. Demam berdarah merupakan penyakit yang endemis di Kota Palembang. Penelitian ini untuk mengetahui gambaran Epidemiologi Demam Berdarah di wilayah kerja Dinas Kesehatan Kota Palembang. Penelitian ini merupakan penelitian epidemiologi deskriptif dengan menggunakan desain Cross Sectional. Sampel penelitian ini adalah semua penderita demam berdarah yang tercatat dalam laporan dinas kesehatan kota palembang dari tahun 2009-2013. Pada pengumpulan data sekunder dilakukan dengan mengambil data pelaporan kasus Demam Berdarah Dinas Kesehatan Kota Palembang. Dari hasil analisis 5 tahun didapatkan kelompok berisiko demam berdarah banyak terdapat pada kelompok umur Sekolah SD, Kecamatan Ilir Barat I dan trend musim penularan yang terjadi bulan januari-maret dan desember . Oleh karena itu, perlu upaya pencegahan DBD di Kota Palembang untuk menggerakkan program pencegahan PSN dan Pemeriksaan Jentik Berkala seperti pembentukan kader cilik Jumantik

Jenis Item: Lainnya
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 610 Medical sciences Medicine > 613 Personal Health & Safety
Divisions: Laporan Penelitian (Research Report)
Pengguna yang mendeposit: Ms Novita Sari
Date Deposited: 08 Jul 2021 03:54
Last Modified: 08 Jul 2021 03:54
URI: http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/11848

Actions (login required)

View Item View Item