Fauza, Gita Dwi (2020) Penerapan Metode Analytical Hierarcy Process (AHP) Dalam Penentuan Penerima Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) Di Kelurahan Binjai Kecamatan Medan Denai. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
|
Text
SKRIPSI GITA DWI FAUZA.pdf Download (5MB) | Preview |
Abstract
Kemiskinan masalah utama dan komplek setiap negara termasuk Indonesia. Presentase APS (Angka Partisipasi Sekolah) di Indonesia yang semakin menurun pada jenjang pendidikan yang lebih tinggi. Hal ini menyebabkan kualitas generasi penerus bangsa menjadi rendah dan terperangkap dalam lingkaran kemiskinan. Dalam rangka melakukan percepatan penanggulangan kemiskinan maka mulai tahun 2007 Pemerintah Indonesia melalui Dinas Kementrian Sosial melaksanakan Program Keluarga Harapan (PKH). Perbedaan kriteria yang digunakan sedikit sulitnya staff pendamping untuk menentukan prioritas komponen dari RTM (Rumah Tangga Miskin) menjadi peserta PKH. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan prioritas komponen RTM yang dapat digunakan oleh semua orang khususnya staff pendamping PKH agar tepat sasaran. Metode yang digunakan adalah metode Analytical Hierarchy Process (AHP) untuk mengatasi prioritas kriteria, yang kemudian akan di urutkan dari yang tertinggi hingga terendah, dengan menguji 100 data keluarga calon penerima bantuan PKH maka 95 data keluarga yang layak menerima bantuan PKH dan 5 data keluarga yang tidak layak menerima bantuan PKH.
Jenis Item: | Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Social sciences > 303 Social processes |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika > Skripsi |
Pengguna yang mendeposit: | Ms Novita Sari |
Date Deposited: | 10 Feb 2021 11:44 |
Last Modified: | 10 Feb 2021 11:44 |
URI: | http://repository.uinsu.ac.id/id/eprint/10782 |
Actions (login required)
View Item |